cara mengganti smsc android

bagaimana cara merubah smsc untuk ponsel android | nomor smsc android | nomor pusat pesan android
smsc ( sms center - pusat pesan ) | smsc service android - layanan pusat pesan android
smsc android - cara mengubah smsc android untuk sms gratis
Pertama, mengapa Anda perlu mengubah nomor smsc (Short Message Service Center)?
berdasarkan pengalaman saya, Mengubah SMSC diperlukan bila Anda pergi ke negara lain (untuk perjalanan atau liburan) dan masih ingin mengirim SMS (SMS roaming).
atau jika Anda ingin menggunakan agar bebas biaya alias sms gratis. smsc gratis Anda untuk smsc gratis dapat dilihat di: smsc gratis

ok kembali ke topik,
Pada dasarnya Smsc pada ponsel Android telah diatur otomatis sehingga tidak memiliki pengaturan khusus untuk mengubah / mengganti nomor layanan pusat pesan ( sms center number service )
Tapi saya menemukan tip ini.

- Pergi ke Phone Dialer, dan tekan: * * # # 4636 # * # * ( ke tampilan awal )
- Pilih informasi Telepon
- Gulir ke bawah ke bagian bawah layar, Anda akan melihat sebuah field  / tempat untuk pengaturan SMSC.
- [Opsional] Klik Refresh untuk melihat nomor SMSC saat ini.
- ubahlah dengan SMSC yang Anda inginkan. Kemudian, klik Update.
- selesai

Catatan:
- saya coba memakai Nexus saya. Mungkin ponsel Android yang lain akan sedikit berbeda. Tapi kode tetap sama: * # * # 4636 # * # *
- operator masing-masing memiliki nomor sendiri smsc, dan mengubah smsc otomatis ketika kita mengganti kartu SIM, tetapi jika ada masalah dengan sms, Anda dapat menggunakan cara di atas

sms gratis


sms gratis

share it :

{ 0 comments... Views All / Send Comment! }

Post a Comment